$% PEMULIHAN HATI
1.
Selama kau berpikir bahwa ini sulit, maka kau
tidak akan pernah berhasil, karena waktumu habis digunakan untuk memikirkan
kesulitan tersebut
2.
Semua firman Allah adalah murni. Ia adalah perisai
bagi orang-orang yang berlindung padaNya Amsal 30 : 5
3.
Barang siapa menuruti segala perintahNya, ia diam
di dalam Allah dan Allah di dalam dia 1 Yoh 3 : 24a
4.
Iman adalah dasar dari segala sesuatu yang kita
harapkan dan bukti dari segala sesuatu yang tidak kita lihat Ibrani 11 : 1
5.
Sebab, jika kamu hidup menurut daging, kamu akan
mati, tetapi jika oleh roh kamu mematikan perbuatan-perbuatan tubuhmu, kamu
akan hidup Roma 8 : 13
6.
Cinta sejati itu akan datang pada saat dan momen
yang paling tepat, karena setiap orang punya kisah cinta dan perjalanan
jodohnya sendiri
7.
Walau kita tak dapat melihat semua rencana Tuhan.
Namun percayalah, bahwa rencanaNya adalah yang terbaik di dalam hidup kita.
Karena dia selalu ada bersama kita
8.
Tuhan mau kita menyenangkan hatiNya melalui segala
talenta yang Tuhan percayakan di dalam kehidupan kita
9.
Segala hal yang kita miliki saat ini adalah
titipan dari Tuhan semata-mata, pakailah bagi kemuliaan nama Tuhan
10.
Barang siapa setia dalam perkara-perkara kecil, ia
setia juga dalam perkara-perkara besar. Dan barang siapa tidak benar dalam
perkara-perkara kecil, ia tidak benar juga dalam perkara-perkara besar.
11.
Whoever can be trusted with small things can also
be trusted with big things. Whoever is dishonest in little things will be
dishonest in big things too
12.
Iri hati bisa timbul ketika kita kehilangan rasa
syukur atas apa yang Tuhan berikan. Kasih menjadi luntur, berganti rasa tidak
aman dan curiga. Jika kita mulai mengalaminya, waspadalah !
13.
Tuhan tidak pernah menjanjikan hari-hari kita
berlalu tanpa sakit, berhias tawa tanpa air mata, berselimut senang tanpa
kesulitan, lautan tenang tanpa badai, tetapi DIA menjanjikan kekuatan serta
penyertaan dalam setiap tantangan
14.
Perhatikan perbedaan antara apa yang terjadi bila
seseorang berkata “saya telah gagal tiga kali,” dan apa yang terjadi bila ia
berkata, “saya orang yang gagal.”
15.
Apa yang keluar dari mulut kita dapat menjadi
berkat dan motivasi atau sebaliknya dapat menjadi sebuah malapetaka. Hati-hati
dengan mulut kita.
16.
Tuhan menghadirkan benci agar kita tahu arti
menyayangi. Tuhan menghadirkan duka agar kita tahu arti senyuman. Tuhan
menghadirkan salah supaya kita tahu arti memaafkan. Tuhan menghadirkan
kesendirian supaya kita tahu arti kebersamaan
17.
Kami lebih baik melihatmu marah daripada melihatmu
sedih dan menangis
18.
Mendengarkan musik membantu meningkatkan
imunoglobulin A yaitu antibodi yang membantu mencegah infeksi (medicdaily)
19.
Tuhan itu dekat kepada orang-orang yang patah hati
dan Ia menyelamatkan orang-orang yang remuk jiwanya mazmur 34 : 18
20. Hendaklah
engkau setia sampai mati dan Aku akan mengaruniakan kepadamu mahkota kehidupan
Wahyu 2 : 10c
Sumber :
Manna Sorgawi
Trims GOD |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar