H.O.R.A.S

Selamat Datang buat anda yang mengunjungi blog ini, Segala informasi dalam blog ini merupakan bantuan dari buku-buku, majalah, dan lain-lain
Semoga blog ini bermanfaat bagi anda ^^.


Rabu, 03 April 2013

Pengembangan Tanaman Jambi


UPTD BALAI PENGEMBANGAN
TANAMAN ANGGREK DAN KULTUR JARINGAN
Prof. Dr. Sri Soedewi MS, SH
Jl. Ahmad Yani Jambi

            Sekapur Sirih
            Tanaman anggrek Prof. Dr. Sri Soedewi MS, SH. Diresmikan oleh Almarhumah Ibu Tien Soeharto pada tahun 1984. Sesuai dengan Pergub No. 31 tahun 2010 tanggal 19 November 2010 taman anggrek dan kultur jaringan dikelola dinas Pertanian Tanaman Pangan Provinsi Jambi yang dilaksanakan oleh UPTD Balai Pengembangan Taman anggrek dan Kultur Jaringan.
            Adapun tugas pokok dan fungsinya antara lain :
-      Mengelola taman anggrek menjadi tempat rekreasi
-      Tempat menyimpan koleksi anggrek alam maupun hasil budidaya
-      Menyimpan sumber plasma nutfah
-      Menyediakan benih anggrek dengan cara kultur jaringan
-      Menjadi tempat sumber informasi, pembelajaran budidaya anggrek dengan cara kultur jaringan.

Keragaan Taman anggrek
Lokasi : Jl. Jend Ahmad Yani Telanaipura
Luas : lebih kurang 2,5 hektar
Iklim : Tipe B (Schmidht Ferguson)
Ketinggian : lebih kurang 30 m dpl
Suhu rata-rata : minimum 22-24 0C, maksimum 30-32 0C
Kelembapan : 82-87 %

Sarana Pendukung
1.                   

Sumber : Dinas Pertanian Tanaman Pangan Provinsi Jambi (2012)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar