H.O.R.A.S

Selamat Datang buat anda yang mengunjungi blog ini, Segala informasi dalam blog ini merupakan bantuan dari buku-buku, majalah, dan lain-lain
Semoga blog ini bermanfaat bagi anda ^^.


Sabtu, 29 Oktober 2022

Tips Membuat Es Potong

 

 

ES POTONG

 

Bahan :

- ½ bks tepung hunkwe

- 400 ml santan

- 100 gram gula pasir

- ¼ sdt garam

- ¼ sdt pewarna (pilih sesuai selera)

- 100 gram tape ketan hitam / bubur kacang hijau / vanilla / coklat bubuk (pilih sesuai selera)

- tusuk es krim secukupnya

 

Cara membuat :

- Larutkan tepung hunkwe bersama santan, gula, garam dan pewarna, masak menggunakan api kecil sambil di aduk-aduk hingga mendidih.

- Tambahkan tape ketan hitam / bubur kacang hijau / vanilla / cokalt bubuk, aduk rata.

- Angkat dan tuang ke dalam loyang.

- Masukan kedalam plastik ukuran es lilin.

- Simpan dalam freezer hingga beku.

- Potong-potong, dan tancapkan tusuk es krim.



Es Potong


Tidak ada komentar:

Posting Komentar