Sambal
Bawang Tomat
By.
@dishby_ifah
Bahan-bahan :
- 8 buah cabe merah keriting
- 15 buah cabe rawit merah (bisa di kurangi)
- 6 buah cabe rawit hijau
![]() |
Pelengkap Sambal Bawang |
- 5 siung bawang merah
- 1 buah tomat ukrn sedang
- 1/4 sdt terasi bakar
- 1/4 sdt garam
- 1/4 sdt kaldu bubuk
- secukupnya Minyak goreng
- Bakwan jagung
- 10 buah bakso sapi, rebus sebentar lalu goreng hingga kering
- Timun
- Kacang panjang
Cara membuat :
1. Panaskan minyak goreng secukupnya, lali goreng cabe, bawang, dan tomat, hingga layu. Setelah itu, angkat dan tiriskan
2. Selanjutnya ulek bahan yg sdh di goreng bersama dengan terasi, garam, kaldu bubuk, hingga halus
3. Sajikan sambal dengan pelengkap dan nasi hangat
Tidak ada komentar:
Posting Komentar