Nasi
Kuning Rice Cooker
Made by @filanigunady
Bahan
- 6 cup beras
- 9 cup santan cair dari satu buah kelapa (disesuaikan sm jenis beras masing2 takaran santannya)
- 6 lembar daun pandan
- 2 batang serai
- Daun salam dan daun jeruk
- 2 ruas Kunyit diserut
- Garam secukupnya.
Cara membuat
1. Masak santan, daun pandan, serai, daun salam, daun jeruk, Kunyit dan garam. (Saya masak hingga tanak)
2. Cuci beras hingga bersih. Tuang ke dalam rice cooker
3. Tambahkan bahan cairan dalam keadaan masi panas.
Masak seperti masak nasi putih biasa dgn rice cooker.
Nb :
santannya dimasak dulu biar awet, ga cepet
basi dan nasinya matang sempurna.
Di rmh sy plg demen masak nasi dikasi air panas.
Sebelum dicook dibiarin dl dalam ricecooker, baru pencet tombol cook. Kapan2
boleh cobain beda hasilnya
Tidak ada komentar:
Posting Komentar