H.O.R.A.S

Selamat Datang buat anda yang mengunjungi blog ini, Segala informasi dalam blog ini merupakan bantuan dari buku-buku, majalah, dan lain-lain
Semoga blog ini bermanfaat bagi anda ^^.


Jumat, 16 Juni 2023

Bahan Bahan Es Gabus 3 Warna

  

Es Gabus 3 Warna


Bahan-bahan

  • 30 porsi
  • 2 bks tepung hun kwe
  • 1000 ml air
  • secukupnya vanili
  • 200 gr gula pasir
  • 3 bks santan kara ukuran kecil
  • 1/2 sdt garam
  • secukupnya pewarna aku pake ungu, hijau, sm pink


Langkah Mengerjakan :
30 menit

  1. Masukkan tepung hunkwe, vanili, garam. aduk rata
  2. Kemudian tambahkan gula pasir, air dan santan kara. aduk hingga rata.
  3. Bagi adonan menjadi 3 bagian. untuk diberi pewarna ungu, pink dan hijau.
  4. Panaskan adonan satu persatu di dlm panci dgn api kecil hingga meletup meletup. (Menandakan adonan sudah siap dicetak)
  5. Setelah itu, siapkan cetakan segiempat. lalu tuang adonan 1 yg sudah di masak. setelah agak dingin tuang lagi adonan ke-2. Selanjutnya smpe adonan ke-3.
  6. Setelah adonannya dingin dan mengeras, keluarkan dari cetakan. kemudian Potong2 adonan es gabus. masukkan kedalam plastik cetik. dan siap di dinginkan di dlm freezer. tunggu hingga 8jam - 10jam. lalu es gabus siap di makan. 



Es Gabus 3 Warna


Tidak ada komentar:

Posting Komentar