H.O.R.A.S

Selamat Datang buat anda yang mengunjungi blog ini, Segala informasi dalam blog ini merupakan bantuan dari buku-buku, majalah, dan lain-lain
Semoga blog ini bermanfaat bagi anda ^^.


Sabtu, 29 Juli 2023

Resep Ongol Ongol Labu

 

ONGOL ONGOL LABU


Credit by @lysa_tangkulung

Bahan :
550 gr labu kuning kukus
225 gr Gula pasir
400 gr Tepung Tapioka/ Sagu
400 ml santan instant
250 ml air putih
1/2 sdt garam

Bahan Topping:
1/2 butir kelapa parut
1/2 sdt garam
2 lbr daun pandan
( kukus selama 15 menit sisihkan)

Caranya
1. Masukan semua bahan ke dalam blender dan di blender sampai halus
2. Siapkan loyang 20 x 20 cm alasin daun atau plastik anti panas dan olesin minyak
3. Panaskan kukusan tutup kukusan dengan kain
4. Setelah panas tuang 1/3 adonan dan kukus selama 20 menit
5. Dan tuang lagi sampai 1/3 kukus lagi kukus lagi 20 menit laku kan sampai habis dan matang .
6. Setelah matang keluarkan dari kukusan biarkan sampai dingin
7. Siap di potong dan balurin dengan kelapa parut 






Tidak ada komentar:

Posting Komentar