LEMPER ABON BAKAR
By @magdalenadwisinta
Bahan-bahan:
250 gram beras ketan
150 ml santan (kara
100ml + air 50ml)
1/2 sdt garam
1 lembar daun pandan
Abon (sapi/ayam)
secukupnya
Daun pisang, tusuk gigi
secukupnya
1 sdm minyak goreng
untuk olesan
Cara membuat:
1. Rendam beras ketan
selama 2 jam, bilas bersih lalu tiriskan
2. Masak santan beri
garam, sisihkan
3. Kukus beras ketan
beri daun pandan, kukus setengah matang (10 menit) lalu angkat
4. Tuang santan aduk
rata biarkan sebentar hingga santan meresap ke dalam ketan
5. Kukus kembali selama
15 menit / sampai matang. Angkat dan biarkan uap panas hilang
6. Ambil daun pisang
olesi dengan minyak, lalu ambil 2 sdm nasi ketan beri abon kemudian bentuk
lonjong bungkus dengan daun pisang
7. Setelah di bungkus
lalu bakar di atas grillpan selama 5 menit
Selamat mencoba
Lemper Abon Bakar |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar