PUDING
LECI
Bahan lapisan atas:
1 sachet jelly bubuk
kemasan 10gr (rasa leci)
400ml airPuding Leci
50gr gula pasir
565gr buah leci (kalengan)
Lapisan bawah:
2 sachet agar2 kemasan 7gr
(bening/tanpa warna)
800ml susu
800ml air
250gr gula pasir
2,5 sdt pasta leci
Pewarna makanan sesuai selera
(saya pake biru
dan kuning untuk menghasilkan hijau toska)
Cara Membuat :
- Untuk masak pudingnya ga usah saya tulis ya. Udah pada bisa kan.
- Dikemasan agar2 pun sudah ada penjelasannya.
- Masak dulu yang lapisan bening. Tuang ke cetakan yang didalamnya sudah ditata buah leci.
- Tunggu dingin. Setelah itu di kerat2 permukaannya demgan garpu (jangan dalem2 ya).
- Masak puding lapisan 2. Tuang ketika sudah hangat. Bekukan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar