SOTO
MIE
Bahan
250 gr daging sengkel + iga sapi secukupnya
4 lbr daun jeruk
2 lbr daun salam
1 batang sereh
2 ruas lengkuas geprek
1 ruas jahe geprek
1/2 sdt lada bubuk
Daun bawang
Kaldu bubuk non msg
Garam
Bumbu halus
10 cabe merah kriting
15 siung bawang merah
8 siung bawang putih
1/3 sdt jinten bubuk (boleh di skip)
2 kemiri
Caranya:
1. Didihkan air sekitar 2.5 liter, masukkan tulang/iga sapi + daging lalu rebus kembali sampai mendidih, buang buih/kotoran daging yang naik ke permukaan panci, atau air rebusan pertama di buang, ganti air baru, sesuai selera
2. Tumis bumbu halus sampai harum, masukkan bumbu dalam rebusan daging, tambahkan daun-daun + 1 batang daun bawang utuh + lengkuas & jahe, masak dengan api kecil sampai daging empuk, lalu angkat daging, potong kecil sisihkan, buang semua daun dalam kuah, bumbui kuah dengan garam dan kaldu bubuk, masak dengan api kecil sampai bakso matang
RISOL
SAMBEL
PELENGKAP SOTO
Tidak ada komentar:
Posting Komentar