H.O.R.A.S

Selamat Datang buat anda yang mengunjungi blog ini, Segala informasi dalam blog ini merupakan bantuan dari buku-buku, majalah, dan lain-lain
Semoga blog ini bermanfaat bagi anda ^^.


Rabu, 17 Mei 2023

Tips Membuat Kueh Seri Muka

  

KUEH SERI MUKA

\Source: @rondut
Recook : @lyshin_gallery

Pulut layer / Lapis Ketan:
*500g beras ketan
* 100 pcs (2 grm tanpa daun) bunga telang (me:skip)
* 150ml air mendidih
* 300g santan
* 1 sdt garam
* 4 daun pandan

Pandan custard:
* 4 telur
* 270gr santan kental
* 120gr gula pasir
* 35gr endapan daun pandan
100g air
14g tep maizena
50g tep pro sedang

Cara membuat beras ketan (pulut):
1. Malam hari nya, cuci beras ketan, rendam dengan air matang biasa. Pastikan ketan tertutup permukaan air.
3. Keesokan pagi nya, panaskan dandang, alasi dengan daun pisang lalu kukus beras Ketan, selipkan daun pandan yg di potong2 dalam ketan lalu kukus selama 20 menit.
4. Panaskan santan, air dan garam untuk beras Ketan.
5. Stlh 20 menit, angkat ketan dan letakkan dalam mangkuk tahan panas, tuang santan ke beras ketan aduk2, lalu diamkan selama 15 menit.
6. Kukus kembali selama 20 menit atau sampai matang, setelah matang cetak ketan ke dalam cetakan, tekan2 padatkan. Tutup dengan cling wrap biar tidak kering.

Cara membuat pandan custard: (pandan kaya)
1. Kocok lepas telur dan gula
2. Campur dengan santan, endapan pandan dan air...boleh ditambahkan 1/4 sdt pandan essence
3. Masukkan tepung maizena dan tep terigu
4. Masak dengan api kecil hingga hangat saja...jangan sampek terlalu kental...cara cek adonan siap, dengan cara celupkan sendok kedalam adonan...angkat, bila adonan menempel di sendok (tidak mudah jatuh) ready.
5. Tuang dalam cetakan lalu kukus dengan api kecil...tutup dandan ganjal dengan sumpit biat terbuka sedikit. Kukus selama 20min atau sampai matang.
6. Setelah matang, biarkan sampai hangat 



Kueh Seri Muka


Tidak ada komentar:

Posting Komentar