H.O.R.A.S

Selamat Datang buat anda yang mengunjungi blog ini, Segala informasi dalam blog ini merupakan bantuan dari buku-buku, majalah, dan lain-lain
Semoga blog ini bermanfaat bagi anda ^^.


Jumat, 16 Desember 2022

Masakan Kare Ayam

 

 

KARE AYAM⁣⁣⁣


Bahan
⁣⁣⁣
- 1 ekor ayam ukuran sedang, dipotong jadi 8 bagian (saya pakai ayam negeri biasa)
⁣⁣⁣
- 1 bks santan kara segitiga
⁣⁣⁣
⁣⁣
Bumbu halus:
⁣⁣⁣
- 10 siung bamer
⁣⁣⁣
- 5 siung baput
⁣⁣⁣
- 2 ruas jari kunyit - 3 butir kemiri sangrai
⁣⁣⁣
- 1,5 sdt ketumbar sangrai
⁣⁣⁣
- 1 sdt jinten sangrai
⁣⁣⁣
⁣⁣⁣
Bumbu cemplung
⁣⁣⁣
- 2 btg sereh geprek
⁣⁣⁣
- 2 lbr daun salam
⁣⁣⁣
- 4 lbr daun jeruk
⁣⁣⁣
- 2 ruas jempol laos geprek
⁣⁣⁣
- 1 sdm gula merah (kalo mau pake gulpas, pakai sekitar stgh sdm saja)
⁣⁣⁣
⁣⁣⁣
Cara masak:
⁣⁣⁣
1. Tumis semua bumbu halus dan cemplung sampai matang dan wangi.
⁣⁣⁣
2. Masukkan ayam, aduk rata dengan bumbu. Tunggu sampai berubah warna. Lalu tuangi air sampai terendam.
⁣⁣⁣
3. Masak sampai air mendidih, kecilkan apinya lalu masukkan santannya.
⁣⁣⁣
4. Masak dgn api kecil sambil sesekali diaduk spy santan tidak pecah. Tambahkan garam dan penyedap.
⁣⁣⁣
5. Masak sampai muncul kaldu ayam di permukaan kuah kare. Matikan api lalu taburi dgn bamer goreng.



Kare Ayam

⁣⁣⁣

Tidak ada komentar:

Posting Komentar