Rencana Kehutanan Tingkat Nasional
1. Sistem perencanaan Hasil Hutan Bukan Kayu (HHBK) merupakan salah satu kebijakan yang bersifat pengarus-utamaan (main streaming) pada sistem perencanaan hutan, yang memberikan arahan pemanfaatan, rehabilitasi dan konservasi, penelitian dan pengembangan, kelembagaan, organisasi dan SDM serta pemberdayaan masyarakat.
2. Tujuan pengembangan HHBK adalah
- Mengurangi ketergantungan pada hasil hutan kayu
- Meningkatkan pendapatan masyarakat sekitar hutan serta menimbulkan kesadaran dalam pemeliharaan kawasan hutan
- meningkatkan devisa sektor kehutanan non kayu
- Terciptanya lapangan kerja di sektor kehutanan berasal dari komoditi HHBK
3. Kekurangan HHBK pada tanaman bambu adalah penggunaan pengawet/zat kimia berlebihan sehingga faktor alam terganggu
Tidak ada komentar:
Posting Komentar