Balado
Terong
Bahan-bahan
500gr Terong ungu ukuran kecil,
belah 2 bagian
250gr Cabe merah (keriting +
Rawit )
7sium Bawang merah
5sium Bawang putih
2buah kemiri
1buah terasi sachet, bakar atau
digoreng sebentar
Asam jawa secukupnya
Minyak goreng untuk menggoreng
dan menumis
air secukupnya
gula garam dan penyedap
Cara membuat
Goreng terong
Haluskan Baput Bamer terasi
kemiri
Tumis bumbu yang sudah
dihaluskan dan asam hingga harum
Masukan terong, masak hingga
air surut
Masukan Gula garam penyedap,
test rasa
|
Balado Terong |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar