H.O.R.A.S

Selamat Datang buat anda yang mengunjungi blog ini, Segala informasi dalam blog ini merupakan bantuan dari buku-buku, majalah, dan lain-lain
Semoga blog ini bermanfaat bagi anda ^^.


Sabtu, 22 Juli 2023

Tips Membuat Siomay Labu

  

SIOMAY IKAN CAMPUR LABU

by @emihacikenz
Bahan :

  • 300 gram daging ikan tenggiri
  • 150 gram labu Siam yang sudah direbus
  • 1 butir telur
  • sedikit garam Dan kaldu bubuk
  • 3 bawang merah 3 bawang putih
  • 150 ml air
  • 250-300 gram tapioka


Cara Mengerjakan :
haluskan ikan,labu telur Dan bawang hingga halus,tambahkan air aduk rata beri garam Dan kaldu bubuk,masukkan sedikit demi sedikit tapioka,campur rata bentuk2 lalu kukus hingga matang, 






Tidak ada komentar:

Posting Komentar