UDANG GORENG KEJU
Oleh @vy_viya
Bahan :
300 gram udang
2 siung bawang putih, parut
1/2 sdt Merica bubuk
Secukupnya Garam
3 sdm Terigu
2 sdm Keju cheddar parut
1 butir Telur, kocok lepas
Secukupnya Breadcrumbs
Cara membuat :
1. Bersihkan udang, sisakan kulit ekor. Bumbui dg bawang putih, merica bubuk dan garam. Diamkan 15 menit
2. Gulingkan udang ke campuran terigu dan keju parut
3. Celupkan ke telur
4. Balut dg breadcrumbs
5. Goreng sampai matang
Udang Keju |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar