H.O.R.A.S

Selamat Datang buat anda yang mengunjungi blog ini, Segala informasi dalam blog ini merupakan bantuan dari buku-buku, majalah, dan lain-lain
Semoga blog ini bermanfaat bagi anda ^^.


Jumat, 02 September 2022

Cara Memasak Nasi Bakar Merah

 

 

NASI BAKAR MERAH
By: @fany_mimi


Berikut resepnya :
Bahan pokoo: nasi, teri goreng

Bumbu halus
-Bawang merah
-Bawang putih
-Lombok (cabai)

Bumbu Cemplung
-Sereh ambil putihnya potong kecil
-Daun jeruk potong kecil
-Kemangi potong daun2nya aja
-Tomat merah, buang isinya potong kecil
-Tomat ijo pun sama
-Pete belah dua

Caranya:
Tumis bumbu halus
Masukkan nasi, teri goreng,bumbu Cemplung dan penyedap,tambahin gula dikit aja biar seimbang rasanya, lalu kukus 15menit aja, baru panggang di teflon atau happycall.


Semoga bisa jadi menu Alternatif Bu Ibu kalau bingung mau masak apa ya, semoga bisa menginspirasi




Nasi Bakar Merah


Tidak ada komentar:

Posting Komentar