Cake
Susu Bubuk
By vitadeviana
* bahan A :
- 80 gr terigu
- 20 gr susu bubuk
- 100 gr gula halus
- 6 butir telur
- 2 butir kutel
- 12 gr emulsifier
* bahan B :
- 100 gr butter/margarin
- 15 gr minyak sayur
- 1 sdt vanila esense
Cara :
1. Kocok bahan A metode all in one hingga putih
pucat
2. Masukkan bahan B aduk dgn spatula hingga
homogen
3. Bagi adonan menjadi 2bagian, satu bagian beri
pasta coklat aduk rata.
4. Siapkan 2bh loyang ukuran 10x22 oles
margarine dan alasi kertas roti. Tuang adonan dlm loyang, panggang dlm oven 180
derajat hingga matang. Angkat dan sisihkan,
Bahan Crumble
- 35 gr margarine
- 25 gr selai kacang
- 35 gr gula halus
- 1 butur kutel
- 150 gr terigu
- 15 gr susu bubuk
- 1/2 sdt baking powder
- 1 sdt vanila
- buttercream untuk olesan topping
Cara :
1. Kocok margarine, selai kacang, gula halus,
kuning telur, vanilla
2. Masukkan terigu, susu, baking powder. Aduk
hingga semua bahan tercampur rata menjadi crumble.
3 panggang dlm oven hingga matang dan kering
selama 20 mnit.
Penyelesaian :
1. Siapkan cake coklat. Olesi dgn butter cream,
beri crumble ratakan.
2. Tumpuk lg dgn cake, olesi buttercream, taburi
atasnya dgn crumble hingga penuh dan padatkan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar